Kapulaga merupakan rempah yang berasal dari negara India rempah ini memiliki rasa gurih dan sedikit manis biasanya di gunakan sebagai penguat rasa aroma masakan
Kapulaga memiliki banyak kandungan mineral seperti mangan, kalium dan kalsium bukan hanya di manfaat kan biji bijian nya tetapi dari estrak minyak nya dan jadikan suplemen herbal.
Berikut ini beberpa manfaat dari mengkonsumsi buah kapulaga antara lain sebagai berikut:
1. Menurunkan tekanan darah
Kapulaga dikenal sebagai obat herbal untuk penderita hipertensi. Menurut penelitian menyatakan kapulaga memiliki kandungan antioksidan yang bagus dalam menurunkan tekanan darah. Bukan itu saja menurut penelitian kapulaga juga mempunyai efek diuretik yang merupakan kandungan dari obat penurun tekanan darah.
2. Mencegah penyakit berbahaya
Antioksidan pada buah kapulaga sangat bagus karena bisa melindungi tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas. Kapulaga juga memiliki senyawa anti inflamasi guna mengobati peradangan.
3. Mencegah gangguan pada pencernaan
Menurut penelitian ekstrak kapulaga yang di campur dengan obat herbal lain dapat mengatasi gangguan pada pencernaan, mulai dari mual ,muntah, kembung dan simbelit . Namun, manfaat ini perlu dibuktikan dengan penelitian lebih lanjut
4. Mengobati infeksi bakteri
minyak ekstrak kapulaga juga terdapat kandungan senyawa yang bisa melawan bakteri seperti bakteri Salmonella, dan bakteri lain nya.
5. Mencegah bau mulut dan gigi berlubang
Anda bisa menghilang kan bau mulut dengan cara mengunyah buah kapulaga .Hal ini karena ada kandungan senyawa antibakteri selain menghilangkan bau mulut , kapulaga dapat mencegah terjadinya gigi berlubang.
6. Mencegah pertumbuhan sel kanker
Senyawa yang terdapat pada kapulaga serta sel imun yang berguna untuk melawan sel kanker. Hal ini di tunjukkan pada hasil penelitan yang di lakukan pada subjek tikus dan menunjukkan hasil meyakinkan .
Kapulaga juga digunakan untuk menurunkan berat badan, serta menurunkan kadar gula pada darah .Meski penelitian yang lebih detail tentang manfaat kapulaga, dari manfaat yang telah di jelakan di atas kapulaga menyimpan banyak kebaikan baik untuk kesehatan. Jadi tidak salahnya anda mencoba memasukkan bahan ini pada olahan masakan anda.